IHSG Rontok Tapi Masih Kategori Wajar
Kamis, 15 Desember 2016 – 06:23 WIB
jpnn.com - JAKARTA-Indeks harga saham gabungan (IHSG) parkir di zona merah dalam sesi perdagangan Rabu (14/12) kemarin.
Hal itu disebabkan aksi jual investor asing (net sell).
Sepanjang perdagangan kemarin, investor manca melepas saham senilai Rp 273 miliar.
Efeknya, indeks defisit 30,80 poin alias 0,58 persen menjadi 5.262.
Indeks saham LQ45 tergelincir 0,79 persen ke posisi 882,73.
Seluruh indeks saham acuan kompak tertekan.
Sebanyak 200 saham melemah. Sejumlah 104 saham menguat.
Sedangkan 102 saham diam di tempat. Transaksi perdagangan saham cukup ramai.
JAKARTA-Indeks harga saham gabungan (IHSG) parkir di zona merah dalam sesi perdagangan Rabu (14/12) kemarin. Hal itu disebabkan aksi jual investor
BERITA TERKAIT
- Awal Tahun Harga Cabai Rawit Merah Meroket jadi Rp 117 Ribu Per Kilogram
- Jembatani Kebutuhan Diaspora, Master Bagasi Dukung Pertumbuhan Ekonomi
- Harga Emas Antam Hari Ini 7 Januari 2025 Turun Tipis, Berikut Daftarnya
- Realisasi APBN untuk Subsidi BBM hingga Listrik 2024 Capai Rp 434,3 Triliun
- Pemkab Sukoharjo Sebut 7.000 Lowongan Kerja Siap Menampung Eks Karyawan Sritex
- Pakar Dorong Apple Segera Bangun Pabrik di Indonesia