IKA ITS Jakarta Raya Usul Pemerintah Berikan Insentif Mobil Hybrid, Ini Alasannya
Selasa, 07 Maret 2023 – 20:15 WIB
Selain itu, ungkap dia, saat ini mobil hybrid yang dijual di Indonesia memiliki harga sangat tinggi, bila dibandingkan dengan kendaraan biasa.
"Namun, kalau ada subsidi mestinya mobil hybrid bisa menjadi pilihan setelah mobil listrik," tandasnya. (ddy/jpnn)
Ketua IKA ITS Jakarta Raya Rifqi Isnanda menyarankan agar pemerintah juga memberikan instentif untuk mobil berjenis hybrid.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Suzuki Kembangkan Wagon R Hybrid, Harga di Bawah Rp 150 Juta
- Suzuki Beri Sinyal Tak Akan Hadirkan Jimny dalam Versi Listrik dan Hybrid
- Menko Airlangga Blak-Blakan soal Mobil Hybrid Tanpa Insentif, Oh Ternyata
- Menko Airlangga Sebut Tanpa Insentif Penjualan Mobil Hybrid Tetap Baik
- Kemenko Perekonomian Sebut Market Mobil Hybrid Sudah Terbentuk, Tetapi
- Siap-Siap, Mazda Bakal Boyong Mobil Listrik dan Hybrid ke Indonesia