IKA UNDIP Serahkan Bantuan APD ke Rumah Sakit dr Kariadi
Senin, 06 April 2020 – 20:12 WIB

IKA UNDIP bersama Djarum Foundation menyerahkan bantuan alat pelindung diri (APD) untuk Rumah Sakit dr Kariadi dan RS Pendidikan Undip di Semarang, Jawa Tengah, Senin (6/4). Foto: Istimewa for jpnn.com
Sementara itu, Public Affair Djarum Foundation Purnomo Nugroho berharap bantuan yang diberikan dapat melindungi para tenaga medis dan meningkatkan rasa aman dalam melayani para pasien wabah COVID-19.
BACA JUGA: Ibu Hamil PDP COVID-19 yang Meninggal Ternyata Pernah Kontak Erat dengan 45 Orang
"Kita sama-sama berdoa dan berharap akan situasi ini tidak berkepanjangan," pungkas Purnomo.(gir/jpnn)
Ikatan Alumni Universitas Diponegoro (IKA UNDIP) bersama Djarum Foundation mengajak seluruh elemen masyarakat agar terbeban membantu masyarakat yang terdampak COVID-19.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah