Ikan Asal Malaysia Berformalin
Sabtu, 19 November 2011 – 13:57 WIB

Ikan Asal Malaysia Berformalin
"Tidak hanya sekadar pembinaan, kita juga akan memberikan pemahaman bahaya formalin, dampaknya serta bagaimana mengantisipasinya," kata Kabid Pengawasan Perizinan Pengolahan Pemasaran dan Kelembagaan Dinas Kelautan dan Perikanan Nunukan Rukhi Syayahdin.
Baca Juga:
Rencananya tim akan terus melakukan inspeksi di sejumlah pasar maupun pertokoan yang menjual hasil tangkap laut atau budaya perikanan lainnya.
Kasi Penyehatan Lingkungan Dinas Kesehatan Nunukan, Ramsidah menyebutkan dampak formalin terhadap kesehatan konsumen sangat fatal. Bisa menyebabkan radang otak, gangguan ginjal, dan kanker. Demikian pula, bahan pewarna pakaian atau biasa disebut Rodamin B yang banyak ditemukan pada ikan kering dan udang. Bahan kimia ini berdampak pada gangguan syaraf otak, gagal ginjal dan gangguan utama lainnya. Dalam program Dinkes sendiri khususnya sosialisasi pengawasan makanan dan bahan kimia serta pencegahannya rutin dilakukan setiap tahunnya, dengan mengundang para pedagang, pelaku pasar, dan masyarakat pada umumnya.
Patriani, kasi Pengolahan Pemasaran Perikanan dan Kelembagaan Dinas Kelautan dan Perikanan Nunukan menambahkan, setelah di pasar Jamaker, tim melanjutkan pengawasan dan pemeriksaan ke Pasar Pagi, Pasar Binusan, pasar Butun, pasar perbatasan, serta pasar di Jalan Rimba. (ica/far)
NUNUKAN - Tim dari Dinas Perikanan dan Kelautan, Dinas Kesehatan, Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda), Kejaksaan, Polair, dan Satpol PP menemukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia