Ikhlas, Sefti Pilih Main Film
Senin, 20 Mei 2013 – 08:43 WIB

ISTRI Ahmad Fathanah, Sefti Sanustika, menangis diselah memberi keterangan pers di restoran Meat Lovers (pecinta daging) Margonda Raya, Depok. Foto; Ridlwan Habib/ JAWA POS
Seperti diberitakan, konfrontasi itu akan segera digelar untuk menyatukan berbagai keterangan yang berbeda. Rencananya, bakal mempertemukan empat orang sekaligus yakni LHI, Ahmad Fathanah, Maria Elizabeth Liman, dan mantan ketua asosiasi perbenihan Elda Deviane Adiningrat. Namun, kapan pastinya konfrontasi dilakukan masih gelap.
Lebih lanjut Assegaf menjelaskan, sebagai klien, LHI bisa saja memberikan keterangan yang tidak jujur pada dirinya. Dia langsung ikut optimis setelah mengikuti jalannya persidangan Jum"at (17/5). "Keterangan mereka sama. Kesimpulan kami, Fathanah hanya jual mulut kepada mereka (PT Indoguna)," imbuhnya.
Saat disinggung mengenai pengakuan LHI yang memang menjanjikan kenaikan impor, Assegaf tidak menampik. Namun, harus dilihat bahwa saat itu kliennya kesal karena terus diganggu Fathanah dengan telepon-telepon. Padahal, LHI tahu kalau kebijakan kenaikan kuota impor daging sapi tidak mungkin diambil oleh menteri.
"Jadi, pembicaraan tentang kuota itu omong kosong," tegasnya. Dia menuding Fathanah yang menciptakan semua itu. Seakan dia memiliki kemampuan untuk menciptakan, dan memiliki kemampuan untuk mempengaruhi kebijakan Kementerian Pertanian. Padahal, Mentan juga butuh persetujuan dari Menteri Koordinator Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Industri.
JAKARTA - Wajah cantik Sefti Sanustika bakal lebih sering muncul di televisi. Tetapi, bukan lagi sebagai saksi atas kasus yang menimpa suaminya,
BERITA TERKAIT
- Dibui 19 Tahun, Terdakwa Kasus Korupsi Timah Meninggal Dunia
- Lewat Colour of Easter, Nippon Paint Percantik Tampilan Panti Asuhan Abigail
- Jaksa Tetapkan Kepala SMK 2 PGRI Ponorogo Tersangka Korupsi Dana Bos
- Gunung Marapi di Sumbar Dilaporkan Mengalami 3 Kali Erupsi
- KBMI Akan Peringati May Day di Monas: Kami Ingin Menyampaikan Aspirasi Langsung kepada Prabowo
- Gubernur Lampung Dukung Gerakan Dapur Indonesia Jalankan Program MBG Rutin