Ikhtiar Dompet Aman Membangun Mindset Baru Generasi Milenial Pasca-pandemi
Selasa, 16 November 2021 – 16:13 WIB

Salina Nordin, Founder & CEO of Dompet Aman. Foto: dokumen pribadi
Access to best solutions providers for achieving Sustainable Wealth adalah tujuan yang ingin diraih dengan adanya platform Dompet Aman, yang meluncurkan aplikasi digital pada 13 November 2021.
Dompet Aman memiliki lima pilar kehidupan, yakni Aman Rewards, Aman Finance, Aman Health, Aman Lifestyle, dan Aman Social.
"Kami akan terus menambah mitra partner terpercaya sehingga para user akan merasa AMAN dalam memilih layanan yang dibutuhkan," lanjut dr. Christina Maria, President Director Dompet Aman. (jlo/jpnn)
Platform Dompet Aman menyelenggarakan The Bridge Conference guna membangun mindset baru generasi milenial pascapandemi Covid-19.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Muzaki Kini Bisa Bayar Zakat dengan Mudah Lewat Platform Digital BAZNAS
- Adhome Bikin Akses Properti Lebih Mudah dan Transparan
- Flip Salurkan Bantuan Rp 100 Juta untuk Guru Mengaji di Pelosok Indonesia
- Perluas Penawaran, additiv dan Trimegah Asset Management Berkolaborasi
- Dapat Dukungan Kemendag, Master Bagasi Siap Memperluas Pasar Ekspor Produk Indonesia
- Asuransi BRI Life Raih Penghargaaan Indonesia Best Digital Awards 2025