Ikhtiar Kanwil BPN DKI Jakarta Wujudkan Samsat Pertanahan

Ikhtiar Kanwil BPN DKI Jakarta Wujudkan Samsat Pertanahan
Sertifikat tanah. Foto: Radar Semarang

“Cita-citanya begitu namun kendalanya belum lengkap (sertifikat) sejak zaman Belanda dulu,” ujar Dwi.

Untuk itu, Kanwil BPN DKI Jakarta bakal terus melakukan pencatatan untuk sertifikat tanah di DKI Jakarta hingga nanti bisa dibuat satu peta, satu data sampai mengurusnya hanya satu pintu saja. (cuy/jpnn)

Kanwil BPN DKI Jakarta berusaha mewujudkan Samsat Pertanahan, diharapkan urusan soal tanah bisa dilakukan di satu pintu saja.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News