IKM Gelar Mudik Gratis Menuju Sumbar, Berangkatkan 3 Ribu Orang
Minggu, 16 April 2023 – 21:29 WIB

Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM) saat menggelar kegiatan mudik gratis di Jakarta, Minggu (16/4). Dokumen Andre Rosiade
Mantan Wakil Ketua DPR RI itu mengatakan pergerakan dari perantauan kembali ke kampung halaman akan memberi manfaat dari sisi ekonomi di daerah.
“Pulang basamo ini pasti bermanfaat bagi urang Minang, karena akan belanja di sana, akan kuliner di sana, mungkin akan bagi-bagi THR di sana," ungkap Fadli. (ast/jpnn)
Ketua Harian DPP IKM Andre Rosiade berjanji akan melaksanakan kegiatan mudik gratis pada tahun depan dengan armada bus lebih banyak.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Fadli Zon Mengenang Pertemuan Terakhir dengan Titiek Puspa
- Uang Habis, Pemudik Senang Ada Program Balik Rantau Gratis Pemprov Jateng
- Titiek Puspa Meninggal Dunia, Fadli Zon Turut Berduka
- Ini Langkah Strategis Bea Cukai Memperkuat Peran UMKM dan IKM dalam Ekosistem Ekspor
- IKM Binaan Bea Cukai Bekasi Sukses Ekspor 4,7 Ton Komoditas Pertanian ke Jepang