IKN dan Era Baru Pulau Kalimantan

IKN dan Era Baru Pulau Kalimantan
Roni Alfiansyah Ritonga. Foto: dokumentasi pribadi

Hal ini selaras dengan tujuan Nusantara yakni untuk pemerataan ekonomi dan menjadikan Indonesia masuk ke dalam high income countries.

Dalam artian, IKN akan meningkatkan perekonomian di Kalimantan karena ada pemerataan pembangunan.

Infrastruktur dan fasilitas-fasilitas lain akan dibangun dan menguntungkan para pedagang. Pasar akan selalu ramai karena jalannya mendukung mobilitas para pebisnis.

IKN akan meningkatkan perputaran ekonomi di Kalimantan Timur. Pasarnya juga akan lebih ramai, karena makin banyak pengunjung IKN yang berasal dari luar Borneo, dan ingin membeli makanan serta suvenir khas Kalimantan. Masyarakat Kalimantan Timur akan lebih makmur. (*)

Simak! Video Pilihan Redaksi:


Pada Agustus 2024, Indonesia akan mengalami perpindahan ibu kota dari DKI Jakarta ke Ibu Kota Negara (IKN) di Kalimantan Timur.


Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News