IKN Nusantara Akan Terapkan Smart City, Begini Penjelasannya
Jumat, 11 Maret 2022 – 07:15 WIB
Dia menilai IKN Nusantara harus menyatukan teknologi, pemerintah, dan masyarakat.
Untuk itu, penerapan smart city harus mencakup tiga agenda, yaitu menunjang kota di dalam dimensi sosial, ekonomi, dan daya dukung lingkungan.
Masyarakat Penajam Paser khususnya dan Kalimantan secara keseluruhan dinilai perlu terlibat dan berperan aktif menjadi masyarakat yang cerdas, partisipatif, dan mampu melahirkan inovasi-inovasi sosial dan inisiatif lokal untuk mengimbangi perubahan dan perkembangan spasial kotanya. (mcr9/fat/jpnn)
Kepala BIN Budi Gunawan mengatakan IKN Nusantara akan menjadi kota berkelanjutan dengan mengimplementasikan konsep smart city.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Fisip UPNVJ Bahas Masa Depan Jakarta setelah Ibu Kota Pindah
- DPR Optimistis Desk Pilkada Kemenko Polkam Mampu Meredam Potensi Konflik
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Apa Kabar Kasus Firli Bahuri di Polda Metro Jaya?
- Anak Buah Prabowo Ini Sebut Ibu Kota Negara Masih DKI Jakarta
- Menko Polkam Budi Gunawan Dukung Lemhannas Jadi Think Tank Kelas Dunia