IKN Nusantara Bakal Jadi Percontohan Karena Terapkan Forest City
Selasa, 15 Februari 2022 – 22:08 WIB

Presiden Jokowi saat meninjau lokasi untuk ibu kota negara atau IKN Nusantara. Foto: M Fathra Nazrul Islam/dokumentasi JPNN.com
Sosiolog UI tersebut menambahkan IKN Nusantara nantinya akan jadi kota percontohan nasional karena merupakan forest city pertama di dunia.
“Karena di dalam kota pada masa mendatang melingkupi areal 250 ribu hektare akan terdapat hutan lindung sekitar 65 hektare,” tuturnya. (cuy/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Pengamat menilai IKN Nusantara bakal menjadi percontohan karena menerapkan forest city.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Ada Isu IKN Mangkrak, Rudy Mas'ud Diam-Diam Mengecek ke Lokasi
- Hadiri Acara Prapelepasliaran Orang Utan, Menhut: Jadi Ajang Evaluasi Kinerja
- Agung Wicaksono Apresiasi Kolaborasi Pertamina & Bakrie Group untuk IKN
- Brimob Dikerahkan ke Ibu Kota Nusantara, Ada Apa?
- Dukung SDM Unggul, Hutama Karya Siapkan Program Pengembangan Talenta
- Efisiensi Anggaran, Legislator PKB Usul Gedung DPR di Jakarta, Tak Pindah ke IKN