Ikut Lapor ke Polisi, Maling iPad Ditangkap
Sabtu, 19 Januari 2013 – 12:22 WIB
Akhirnya korban pun berinisiatif membuat laporan ke Polsek Bengkong. Namun sebelum berangkat, korban sempat minta tolong Bayu agar diantar membuat laporan ke Polsek Bengkong tentang rumah kontrakannya dibobol pencuri.
Bayu pun berlagak tak tahu menahu, datang ke rumah korban dan mengantar hingga ke Mapolsek Bengkong. Setelah itu Bayu memilih pulang kerumahnya lagi. Laporan itu langsung ditanggapi Polsek Bengkong dan langsung turun ke TKP menyelidiki kejadian pencurian.
Beruntung meski sudah menyamar ikut melapor ke polisi menemani korbannya, perbuatan keduanya pun terbaca oleh hasil olah tkp yang dilakukan tim buser Polsek Bengkong. Berbekal kecurigaan korban yang sesaat sebelum kejadian, dirinya sempat ditelepon pelaku agar main kerumahnya, akhirnya sepak terjang Bayupun dapat diringkus.
Penangkapan kedua pencuri ini pun tergolong cukup alot. Polisi membuat skenario agar kedua pelaku mau keluar dari rumahnya dan membawa barang curiannya. Polisi menyamar sebagai calon pembeli yang berminat membeli barang curian dari kedua pencuri itu.
BENGKONG - Maling lapor polisi. Itulah aksi Bayu (19), dan Budi (22). Mereka mengambil iPad, ponsel Samsung Galaxi Wave II dan satu unit kamera
BERITA TERKAIT
- Mobil Pelaku Tabrak Lari di Tebet Mercedes Jeep, Polisi Sudah Bergerak
- Mayat di Kali Malang Ternyata Sopir Taksi Online Korban Pembunuhan
- Penganiayaan Driver Ojol dan Penumpang di Bandung, Nih Tampang Pelakunya
- Sekda Batanghari Tersangka Kasus Investasi Bodong
- Polisi Tangkap Pelaku Perampokan Toko Emas di Banyumas
- Kasus Kematian Dokter Aulia Risma, Kaprodi PPDS Anestesiologi Undip Jadi Tersangka