Ikuti Turnamen di Singapura, Gagal Total
Jumat, 17 Agustus 2012 – 14:00 WIB

Ikuti Turnamen di Singapura, Gagal Total
Kepada dihubungi, Tike mengatakan bahwa dari segi pengalaman dia mengakui kalah jauh dari Mingtian. "Saya sudah berusaha semaksimal mungkin. Namun, di atas kertas memang dia lebih unggul," "paparnya, kemarin (16/8).
Baca Juga:
Manajer puslatda bulu tangkis Jatim Wijanarko Adi Mulya, mengatakan rata-rata pebulu tangkisnya masih kalah jam terbang dibanding lawan-lawannya yang ikut dalam kejuaraan tersebut. "Anak-anak masih kalah level lah sama mereka. Secara teknik dan mental bertanding mereka lebih matang," urainya.
Wijar mengatakan, pihaknya saat ini tinggal berharap pada Dellis. Untuk lolos ke semifinal hari ini (17/8), Dellis Yuliana/ Yeo Zhao Jiang Terry harus mengalahkan pasangan Triyachart Chayut (Singapura) /Hui Ern Ng (Malaysia). "Semoga besok (hari ini.Red) dia bisa beri yang terbaik dan mampu lolos ke babak selanjutnya,"harapnya. (ovi/ruk)
SURABAYA - Peringatan untuk tim bulutangkis Jawa Timur yang dipersiapkan untuk PON XVIII/Riau. Pebulutangkis yang digodok dalam puslatda belum meunjukkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025