Ilmuwan Temukan Tiga Planet Layak Huni
Rabu, 26 Juni 2013 – 17:00 WIB

Ilmuwan Temukan Tiga Planet Layak Huni
Gliese 667C memiliki tiga planet yang mengorbit, dengan zona yang bisa dihuni lebih besar dari Bumi. Tetapi mungkin dengan permukaan yang masih penuh bebatuan.
Sekarang, sebuah tim pimpinan astronom Guillem Anglada-Escude dari Universitas Göttingen, Jerman, dan Mikko Tuomi, dari Universitas Hertfordshire, Inggris, mengkaji ulang sistem tata surya di tempat itu.
Para peneliti menggunakan sebuah teleskop 3,6m di Observatorium Silla di Cile dalam mengkaji planet tersebut. "Mereka memiliki massa berkisar antara 2,7 hingga 3,8 kali lebih besar dari Bumi,'' tegasnya.
"Periode orbit mereka adalah 28, 39, dan 62 hari, yang artinya mereka mengelilingi bintang lebih dekat dari permukaan Merkuri di sistem tata surya kita,'' tambahnya.
LONDON -- Ilmuwan berhasil mengidentifikasi tiga planet baru (trio dunia) yang mengelilingi sebuah bintang. Planet ini berada di kawasan layak huni
BERITA TERKAIT
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS
- Cinepolis Cinemas Merilis Virtual Cinema Experience dalam Gim Minecraft Bedrock
- WhatsApp Tambah Fitur Baru di Layanan Chat Hingga Video Call
- Spesifikasi Vivo V50 Lite: Tawarkan Baterai Besar 6500mAh Pertama
- Xiaomi 16 Bakal Hadir dengan Baterai Besar, Meluncur Tahun Ini?
- Edifier WH700NB Pro, Headphone Wireless dengan Fitur Hybrid ANC, Sebegini Harganya