Imam Masjid Tilep Dana Money Politics

Imam Masjid Tilep Dana Money Politics
Imam Masjid Tilep Dana Money Politics
Menurut Yusuf, dirinya sampai tiga kali diminta Ilyas Sabli untuk membantu meraih pendukung. Ilyas, sebut Yusuf, memberi uang Rp 4,2 juta untuk mengumpulkan 40 suara di TPS 01 Desa Sabang Mawang. Dari uang itu, Rp 4 juta di antaranya untuk dibagi-bagikan ke 40 pemilih. Sisanya Rp 200 ribu untuk Yusuf pribadi.

Namun Yusuf mengaku hanya bisa mengumpulkan 31 pemilih. Di TPS tempat Yusuf mencoblos, pasangan Ilyas Sabli-Imalko memang menang.

"Lantas sisa yang Rp 900 ribu buat apa? cecar hakim Akil Mochtar. "Saya pegang. Buat saya sendiri," ucap Yusuf yang langsung mengundang tawa pengunjung sidang.

"Imam memang harus bagi-bagi ke makmumnya ya?" timpal Akil Mochtar yang sempat berkelakar agar Yusuf secepatnya pulang ke Natuna dan menjadi imam masjid saja.

JAKARTA - Persidangan sengketa hasil Pemilukada Natuna kembali digelar di Mahkamah Konstitusi (MK), Kamis (10/3). Pada persidangan kedua tersebut,

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News