Imam Musala Tewas Ditikam di Jakbar, Pelaku Masih Buron
Kamis, 16 Mei 2024 – 13:21 WIB

TKP penusukan. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Dalam video CCTV yang diunggah oleh akun Instagram @warga.jakbar, nampak pelaku memakai kaos dan celana pendek sedang berlari.
Pelaku memegang sesuatu pada tangan kanannya yang belum dapat diidentifikasi melalui video tersebut. (antara/jpnn)
Seorang imam musala yang ada di Kedoya, Kebon Jeruk, Jakarta Barat tewas ditikam orang tak dikenal.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Darah Tumpah di Thamrin City, Tusuk Mantan Kekasih karena Tak Terima Diputus
- Polisi Tembak Pelaku Penusukan di Denpasar Bali
- Sadis, 5 Pemuda Ini Tusuk Anggota Brimob, Korban Juga Dipukul
- Periksa 14 Saksi Terkait Kebakaran Glodok Plaza, Polisi Belum Tetapkan Tersangka
- Terlibat Duel, Teman Kerja Saling Tusuk di Jakarta Utara, Syahrul Tewas
- Gegara Suara Motor, 2 Pria di Tambora Jakbar Tikam Tetangga