Imbang Sudah Maksimal
Sabtu, 15 September 2012 – 07:15 WIB
Nah, melihat hal tersebut rasanya hasil imbang untuk kedua tim dalam laga sore ini akan menjadi hasil terbaik. Dari tiga kali pertemuan terakhir keduanya, Indonesia hanya sekali menang. Dua laga sisanya berkahir dengan skor imbang satu sama. (dra)
Perkiraan Pemain Indonesia v Vietnam
Indonesia (4-4-2): Endra Prasetya (pg); Novan Setya, Wahyu Wijiastanto, Hamdi Ramdhan, Hengky Ardiles; Oktavianus Maniani, Taufiq, Rusdianyah, Elie Aiboy (c); Samsul Arif, Irfan Bachdim.
Pelatih: Nilmaizar
Vietnam (4-4-2): Duaong Hong Son (pg); Nguyen Van Bien, Nguyen Minh Duc(c), Truong Dinh Luat, Dao Van Phong; Nguyen Vu Phong, Pham Thanh Luong, Nguyen Trong Hoang, Le Tan Tai; Le Cong Vinh, Nguyen Huang Hai.
SURABAYA - Tim nasional Indonesia terus mencari komposisi terbaik menjelang berlaga di Piala AFF akhir tahun ini. Dan pertandingan persahabatan sore
BERITA TERKAIT
- Apa Target Timnas Indonesia di Piala AFF 2024?
- PSBS Biak Luar Biasa, Lihat Klasemen Liga 1
- Manchester City Dihajar Tottenham 4 Gol Tanpa Balas
- Celta Vigo vs Barcelona Berakhir Imbang, Barca Gagal Kembali ke Jalur Kemenangan
- Mengintip Peluang Jonatan Christie dan Sabar/Reza Juara China Masters 2024
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar