Imbas Kenaikan Harga BBM, DPR Pastikan BLT Harus Tepat Sasaran

Dia juga memastikan DPR akan memperhatikan validitas dan akurasi data para penerima BLT ini.
Sementara itu, pengamat kebijakan publik Davis Roganda mengatakan kenaikan harga BBM juga pasti berdampak kepada kondisi ekonomi masyarakat kecil.
Khususnya berdampak kepada daya beli.
"Kenaikan BBM ini yang paling berdampak adalah ekonomi masyarakat kecil karena secara tidak langsung akan berpengaruh terhadap daya beli," ujar Davis.
Dia menjelaskan BLT merupakan social safety net atau jaring pengaman sementara yang bisa menyelamatkan mereka yang terdampak.
BLT itu nantinya akan membantu memulihkan daya beli masyarakat.
Dia mengatakan dalam hal ini peran DPR bukan sekadar pembuat kebijakan.
DPR, kata Davis juga memiliki fungsi pengawasan dalam penyaluran BLT.
DPR memastikan masyarakat kecil yang terdampak kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) akan mendapatkan bantuan langsung tunai (BLT).
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Prabowo Ingin Hapus Kuota Impor, Riyono Komisi IV: Demi Memberikan Ruang Keadilan
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta MA Membenahi Sistem Promosi Jabatan
- Eksistensi Suap Hakim, Mafia Hukum dan Peradilan di Indonesia: Penyakit Kronik dan Upaya Penanggulangannya
- Pertemuan Megawati-Prabowo Bakal Memengaruhi Keputusan Hasil Kongres PDIP?