Imbas Laga PSIS Semarang Tanpa Penonton, Jadwal Final Four Proliga Berubah
Senin, 03 Maret 2025 – 21:20 WIB

Ilustrasi pertandingan Proliga. Foto: Dokumentasi PBVSI
Empat tim terbaik di sektor putra dan putri akan berebut dua tempat teratas untuk tampil pada partai puncak yang digelar di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Sabtu (10/5) dan Minggu (11/5).
Dari sektor putra persaingan menyajikan Jakarta LavAni, Bhayangkara Presisi, Surabaya Samator, dan Palembang Bank SumselBabel.
Di sektor putri ada Popsivo Polwan, Pertamina Enduro, Electric PLN, dan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia.
Menarik ditunggu persaingan final four Proliga 2025 yang pastinya bakal ketat di setiap pertandingannya.
Bagi Sobat Negeriku yang ingin menyaksikan pertandingan akbar tersebut bisa melalui layar kaca Moji TV atau streaming di laman Vidio.com.(proliga/mcr16/jpnn)
Jadwal Proliga 2025 babak final four mengalami perubahan pada seri Semarang pada Kamis (24/4) mendatang
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Jadwal Final Four Proliga 2025 Seri Semarang: Electric PLN Berburu Kemenangan Perdana
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Final Four Proliga: Popsivo Polwan Tak Gentar Hadapi Kekuatan Baru Gresik Petrokimia
- Proliga: Gresik Petrokimia Jumpa Popsivo Polwan, Megawati Hangestri Masih Tanda Tanya