Imbauan Irjen Panca Putra untuk Masyarakat Sumatera Utara, Penting!

Selain itu, tempat-tempat yang akan berpotensi menimbulkan keramaian juga akan dilakukan pengetatan, seperti mal, tempat hiburan hingga objek wisata.
"Kami mengimbau kepada masyarakat, menggunakan masker, ini sangat penting. Biasanya pascalebaran atau liburan itu akan mengalami peningkatan, kita tidak harapkan seperti itu," ujar Hadi, Rabu (22/12).
Nantinya, masyarakat yang melewati perbatasan wilayah tersebut akan dilakukan pengecekan, seperti pemeriksa status vaksinasi Covid-19.
Mantan Kapolres Biak Papua itu menjelaskan di setiap pos pengecekan nantinya akan disediakan scan barcode vaksin untuk masyarakat yang melintas.
"Bagi masyarakat yang belum divaksin, akan diarahkan ke puskesmas terdekat untuk melakukan vaksin," pesan Hadi. (mcr22/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Kapolda Irjen Panca Purra menyampaikan imbauan untuk masyarakat Sumatera Utara, penting! Mohon disimak
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Finta Rahyuni
- PELNI Layani 551.383 Penumpang Selama Libur Nataru, 5 Pelabuhan ini jadi Tujuan Favorit
- Pertamina Sukses Menjaga Pasokan Energi Nasional Selama Periode Natal dan Tahun Baru
- Melebihi Target, Bandara Kualanamu Layani 468.967 Penumpang Selama Nataru
- ASDP Apresiasi Kolaborasi Stakeholder Dukung Kelancaran Penyeberangan Selama Nataru
- Kerja Sama Kapolri dan Panglima TNI Dinilai Bagus dalam Pengamanan Nataru
- Libur Nataru, 370 Ribu Tiket Whoosh Ludes Terpesan