Imin vs Yenny
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Selasa, 28 Juni 2022 – 18:37 WIB

Bendera PKB. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Akan tetapi, Imin secara sengaja menggoda dengan memasuki kantong-kantong NU di daerah-daerah untuk mencari dukungan pencalonannya sebagai presiden.
Persaingan Cak Imin vs Gus Staquf dan Yenny akan menjadi warna tersendiri dalam Pilpres 2024.
Imin makin pede. Kalau terhadap Gus Dur saja dia berani, apalagi terhadap Gus Staquf. (*)
Ketika Yenny menyindir dengan mengatakan capres yang surveinya rendah tidak perlu ngotot mencalonkan diri sebagai presiden, Cak Imin langsung membalas lantang.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Cak Abror
BERITA TERKAIT
- ISNU Gelar Fun Walk dan Menanam Satu Juta Pohon untuk Masa Depan Bumi
- Live Halalbihalal DPP PKB Dapat 1,1 Juta Like di Tiktok
- Makna Idulfitri 1446 Hijriah: Momen Kebersamaan, dan Berbagi
- Dinilai Menyebarkan Pesan Perdamaian, Yenny Wahid Terima Penghargaan
- Nadya Alfi Roihana PKB: Tanpa Pers, Demokrasi Terkikis
- Danone Menjalin Kemitraan Strategis dengan PBNU