Immawan Zaki Nugraha Mantap Maju Caketum DPP IMM, Dukungan Terus Berdatangan
Senin, 04 Desember 2023 – 18:02 WIB

Immawan Zaki Nugraha memastikan maju dalam kontestasi pemilihan Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (DPP IMM). Foto: Dokumentasi DPP IMM
Dukungan dari berbagai pihak mulai berdatangan untuk sama-sama berjuang mengantarkan Immawan Zaki dalam agenda Mukatamar XX IMM di Kota Palembang tahun depan. (mar1/jpnn)
Immawan Zaki Nugraha yang sekarang menjabat sebagai Sekjen DPP IMM memastikan maju dalam pemilihan ketua umum organisasi mahasiwa ini
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Mendes Yandri Berkolaborasi dengan PP Muhammadiyah Kuatkan Ekonomi dan Dakwah di Desa
- Mahasiswa Unpak Demo di DPRD Kota Bogor, Ini Tuntutannya
- Kepemimpinan Dalam Organisasi: Tantangan dan Peluang
- Menjelang Ramadan, Polres Banyuasin Bagikan Paket Sembako untuk Mahasiswa
- Aktivis Muda: Kritikan Konstruktif Perlu untuk Beri Masukan Kepada Pemerintah
- Puluhan Aktivis BEM Fakultas Pertanian Kumpul di Kementan, Bicara Swasembada Pangan