imotoshare Hadir Sebagai Solusi Layanan Sepeda Motor Listrik Pintar
Sabtu, 10 September 2022 – 07:33 WIB

Peluncuran platform imotoshare di Bali. Foto: dok for jpnn
Biaya penyewaan motor listrik per hari dipatok dengan harga Rp 200.000.
"Selama masa promo, kami memberikan potongan menjari Rp 150.000 per hari," ucap dia.
Selain memberikan layanan imotoshare, PT Dinamika Teknologi Jaya juga dalam tahap pembangunan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum di beberapa titik.
PT Dinamika Teknologi Jaya akan terus mencari potensi dari daerah lain untuk pengembangan bidang penggunaan aplikasi tersebut. (rdo/jpnn)
perusahaan rintisan PT Dinamika Teknologi Jaya meluncurkan platform penyedia layanan smart electric mobility (MaaS) yang disebut imotoshare.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- QJMotor Belum Tertarik Boyong Motor Listrik ke Indonesia
- Hadir di Lebaran Fair, Sunra Usung Gaya Hidup Ramah Lingkungan
- Tangkas Berbagi Ribuan Nasi Kotak Gratis di Depok
- Banyak Motor Listrik China Bermunculan, AHM Berkomentar Begini
- Hindari BBM Oplosan, Don Papank Ajak Masyarakat Beralih ke Motor Listrik
- Raih 2 Penghargaan di IIMS 2025, Polytron Kukuhkan Posisi sebagai Pemimpin Industri Motor Listrik