Incumbent Dituding Habiskan APBD

Incumbent Dituding Habiskan APBD
Incumbent Dituding Habiskan APBD
Mestinya lanjut Syamsu Anwar, partai politik yang akan mengusung kedua bakal calon bupati tersebut mempertimbangkan kembali baik buruknya jika mereka ikut bertarung di Pilkada mengingat kinerjanya tidak bisa diukur. "Kalau hanya untuk menghabiskan APBD, anak-anak pun bisa melakukan itu," kata Syamsu Anwar.

Dalam diskusi yang sama, dosen Universitas Negeri Jakarta Abazar Husein MA melihat gagalnya kepemimpinan duet Nasrul Abit dengan Syafrizal 4 tahun belakangan juga akibat dari kegagalannya dalam memahami potensi dan karakter daerah Pesisir Selatan. Dua-duanya tidak menyadari bahwa potensi terbesar Pesisir Selatan itu sesungguhnya ada di laut.

Karena mereka dinilai telah gagal dalam memahami daerah, Abazar Husein menghimbau agar kedua bakal calon sebaiknya tidak usah ikut Pilkada. "Mereka sebaiknya ikhlas saja memberikan kesempatan kepada pihak lain sebelum kondisi di Pesisir Selatan lebih memburuk," ujar Abazar Husein.

Senada dengan Abazar Husein dan Syamsu Anwar, tokoh muda perantau Pesisir Selatan di Jakarta, Afdal Tanjung juga mendesak Nasrul Abit dan Syafrizal meninjau ulang sikap politiknya untuk ikut Pilkada. Saya salah satu pihak yang kecewa dengan kinerja dan perseteruan Nasrul Abit dan Syafrizal karena masyarakat yang jadi korban, kata Afdal Tandjung.

JAKARTA - Kalangan masyarakat perantau Kabupaten Pesisir Selatan di Jabodetabek menilai duet Bupati Nasrul Abit dengan Wakil Bupati (Wabup) Syafrizal,

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News