Incumbent Unggul Pilpres, Nigeria Dilanda Rusuh
Selasa, 19 April 2011 – 22:16 WIB

Incumbent Unggul Pilpres, Nigeria Dilanda Rusuh
Di Negara Bagian Kaduna, di mana Kota Zaria berada, rumah para tokoh dari partai berkuasa telah diserang. Suara tembakan juga terdengar saat massa beraksi dengan berpindah dari jalan ke jalan. Polisi telah mengerahkan personel dalam jumlah ekstra meski belum mampu meredakan situasi.
Ledakan keras juga mengguncang sebuah hotel di Kota Kaduna pada Sabtu malam seusai pilpres. Saat itu, sedikitnya delapan orang terluka.
Meskipun perhitungan di 36 negara bagian belum tuntas, Jonathan tampaknya bakal memenangi pilpres di negeri berpenduduk 154 juta jiwa tersebut. Hasil perhitungan suara sementara menunjukkan bahwa dia unggul cukup jauh dibandingkan para pesaingnya.
Tetapi, kecemasan meningkat karena perpecahan wilayah regional di Nigeria. Jonathan yang warga asli selatan Nigeria mendapat dukungan kuat di daerah asalnya. Sebaliknya, Buhari mendapat dukungan luas di utara.
ABUJA - Hasil perhitungan suara pemilu presiden (pilpres) yang berakhir ricuh di Benua Afrika tidak hanya terjadi di Pantai Gading. Kerusuhan pun
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza