Indeks Terus Terkoreksi, BI Masih Percaya Diri
Sabtu, 22 Januari 2011 – 00:22 WIB

Indeks Terus Terkoreksi, BI Masih Percaya Diri
Inflasi saat ini menjadi tekanan bagi pemerintah, terlebih lagi hal itu terjadi di tengah ketidakpastian musim dan melonjaknya harga komoditi pangan. Namun menurut Darmin, pemerintah telah melakukan berbagai upaya-upaya mengendalikan inflasi
"Khususnya pada harga beras, telah serius diantisipasi pemerintah. Jadi saya kira nanti dampaknya baru akan kelihatan memasuki awal Februari. Kita lihat saja nanti," kata Darmin.
Darmin pun meminta berbagai kalangan tidak perlu khawatir dengan melemahnya pasar saham dan terjadinya outflow akhir-akhir ini. "Jumlahnya tidak besar. Tidak perlu khawatir," katanya.(afz/jpnn)
JAKARTA — Jatuhnya harga saham beberapa pekan terakhir yang berakibat pada merosotnya Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bukan hanya terjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gelar Evaluasi Internal, Pelindo Jelaskan Detail Penyebab Kemacetan di Tanjung Priok
- Dukung Peningkatan Kualitas Sarana Pendidikan, Waskita Karya Garap Gedung SD Hingga Universitas
- 1.440 UMKM di Sultra Terima KUR Rp182,4 M dari Bank Mandiri
- Bea Cukai Dorong UMKM Perluas Jangkauan Produknya ke Pasar Global Lewat Kegiatan Ini
- Begini Cara Tugu Insurance Tingkatkan Kualitas Karyawan
- HID Meluncurkan Printer FARGO HDP5000e