India Hentikan 'Safeguard' atas Caustic Soda Lye Indonesia
Senin, 19 April 2010 – 20:54 WIB
India Hentikan 'Safeguard' atas Caustic Soda Lye Indonesia
Sebelumnya, India sudah mengenakan bea masuk anti dumping atas produk caustic soda lye sejak bulan Oktober 2003, terhadap negara-negara pengekspor utama - termasuk Indonesia - dalam bentuk harga referensi. Pemerintah India sendiri, sejak tahun 1996 tercatat telah melancarkan tuduhan safeguard sebanyak 25 kali dan tuduhan dumping sebanyak 319 kali.
Baca Juga:
Setelah terjadinya krisis finansial yang melanda dunia, pemerintah India bahkan meningkatkan penggunaan instrumen-instrumen perdagangan yang ada, termasuk anti dumping dan tindakan safeguard, guna melindungi industri domestiknya. Perlu diketahui pula, India memang merupakan salah satu negara yang sering menggunakan instrumen pengamanan perdagangan yang diperbolehkan oleh WTO, yaitu anti dumping, anti subsidi dan safeguard. (cha/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah Indonesia dan pihak eksportir menyambut gembira notifikasi yang telah dikeluarkan oleh Direktorat Jenderal Safeguard India (Directorate
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang