Indikator Ekonomi Catat Keberhasilan Pembangunan Pertanian Indonesia

Indikator Ekonomi Catat Keberhasilan Pembangunan Pertanian Indonesia
Menteri Pertanian Amran Sulaiman di tengah persawahan. Foto : Humas Kementan

Demikian halnya dengan jumlah penduduk miskin di perdesaan, pada Maret 2013 masih tercatat 14,32%, dan Maret 2018 turun menjadi 13,20% dan pada September 2018 kembali turun menjadi 13,10%.

Jumlah penduduk miskin di perkotaan juga terus menurun, dari 8,39% pada Maret 2013, menjadi 7,02% Maret 2018 dan tinggal 6,89% pada September 2018.

“Membaiknya indikator-indikator ekonomi utama di atas menunjukkan bahwa program dan kebijakan terobosan pembangunan pertanian yang dilakukan oleh Pemerintah melalui Kementerian Pertanian selama ini sudah tepat karena terbukti mampu memperbaiki kondisi sosial ekonomi masyarakat perdesaan secara nyata, tidak hanya sebatas peningkatan produksi,” pungkas Kariyasa.(flo/jpnn)


Pemerataan pendapatan masyarakat pedesaan lebih baik dibandingkan di perkotaan melalui pertanian.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News