Indonesia Abaikan Ancaman Trump, Apa Dampaknya?

Pengamat ekonomi dari Indef Bhima Yudhistira mengatakan setelah reformasi, porsi utang pinjaman bilateral Indonesia cenderung menurun. Saat ini, 80 persen utang berbentuk surat utang, dan 20 persen lainnya berupa pinjaman dari IMF, Bank Dunia.
Saat ini, total utang luar negeri AS yang berbentuk pinjaman cuma Rp 8,26 triliun. Atau hanya 1,14 persen dari total utang luar negeri bilateral dan multilateral sejumlah Rp 723,4 triliun.
"Artinya jika bantuan AS tersebut diputus tidak akan terlalu berpengaruh signifikan terhadap ekonomi. Ekonomi kita masih bisa berjalan," kata Bhima, saat dikontak tadi malam. Dia bilang, negara yang sangat tergantung pada bantuan AS adalah negara-negara miskin terutama di Afrika. (rakyatmerdeka)
Apa dampaknya bagi Indonesia jika Presiden Amerika Serikat Donald Trump benar-benar merealisasikan ancamannya mencabut bantuan bagi pendukung Resolusi Yerusalem
Redaktur & Reporter : Adil
- Rambah Pasar Amerika Serikat, OKX Luncurkan Bursa Kripto Terpusat & Dompet Crypto Web3
- Gakoptindo Yakin Kebijakan Tarif Trump tak Memengaruhi Harga Kedelai dari AS
- 33 Tahun Ada, Tupperware Resmi Hengkang dari Aktivitas Bisnis Indonesia
- Perang Dagang China-AS, Prabowo Bimbang Keduanya Teman Baik
- Uni Eropa Siap Main Kasar Jika Negosiasi Tarif dengan Trump Kandas
- IDCI Soroti Dampak Relaksasi TKDN Sektor TIK Terhadap Kemandirian Teknologi Nasional