Indonesia Amankan Pasokan Beras Nasional
Kamis, 23 September 2010 – 18:02 WIB

Indonesia Amankan Pasokan Beras Nasional
Hingga saat ini kata Hatta, Bulog telah memiliki cadangan beras dengan membeli sekitar 1,8 juta ton beras. Target pemerintah hingga akhir tahun, Bulog memiliki cadangan beras hingga 2,5 juta ton.
Baca Juga:
"Kita akan terus tingkatkan cadangan beras itu. Bukan buat dimakan, tapi buat jaga-jaga kalau dampak climate change kita alami, meskipun jangan sampai itu terjadi tapi kita harus waspada. Kita sekarang punya Rp1 triliun untuk cadangan beras dan Rp1 triliun untuk cadangan ketahanan pangan, ini juga belum kita gunakan," ungkap Hatta.(fuz/afz/jpnn)
JAKARTA- Menko bidang Perekonomian, Hatta Rajasa mengatakan bahwa ancaman climate change terhadap ketahanan pangan saat ini dirasakan secara nyata
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan