Indonesia Belum Final Sebagai Sebuah Bangsa
Rabu, 23 Mei 2012 – 17:07 WIB

Indonesia Belum Final Sebagai Sebuah Bangsa
Lebih lanjut, Syafii mengajak seluruh anak bangsa untuk sadar bahwa fakta keanekaragaman budaya, agama, bahasa dan etnis sebagai mozaik yang teramat elok sebagai modal kekuatan bangsa, sehingga harus dipelihara dengan pandai dan arif. “Dengan modal Pancasila dan Bahasa Indonesia semua berharap bahwa keberadaan bangsa dan negara ini akan berusia panjang melebihi usia imperium-imperium yang pernah dikenal dalam sejarah nusantara,” tuturnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Mantan Ketua PP Muhammadiyah, Ahmad Syafii Ma'arif menilai Indonesia belum final sebagai sebuah bangsa. Menurutnya, Indonesia sebagai bangsa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, 863.993 Honorer Bersaing Ketat, Cek Kuotanya
- Sahroni Minta Polisi Tangkap Pihak yang Ingin Menghancurkan Citra Kejagung
- Sespimmen Menghadap ke Solo, Pengamat: Upaya Buat Jokowi Jadi Pusat Perhatian Publik
- Wasekjen MUI Berharap Hakim Penerima Suap Rp 60 M Dihukum Mati
- Kemenkes Mengimbau Masyarakat Bersinergi Melawan Hoaks soal Imunisasi
- Kemenag Dorong Wakaf Hijau Jadi Gerakan Nasional Pelestarian Lingkungan