Indonesia Bukti Ada Demokrasi Tanpa Hukum

Indonesia Bukti Ada Demokrasi Tanpa Hukum
Indonesia Bukti Ada Demokrasi Tanpa Hukum
"Mubarok menunggu hukuman gantung atau seumur hidup. Jadi, di Mesir sekarang hukum menjadi kata kunci," tegas politisi muda PDIP, itu.

Rizal Ramli tetap mengkritik kekuasaan Presiden SBY dan Wapres Boediono. Bahkan, kali ini, dia meminta keduanya mundur setelah lebaran. "Mudah "mudahan Pak SBY "Boediono tahu diri dan mundur baik "baik setelah lebaran ini," kata Rizal. Kalau ngeyel atau tetap ngotot, Rizal mengancam SBY akan menjadi Presiden RI yang dijatuhkan.

Dia beralasan kepemimpinan SBY terlanjur cacat dengan berbagai indikasi kasus kriminal. Mulai soal century, rekayasa teknologi informasi KPU dan Daftar Pemilih Tetap (DPT), rekayasa kasus Antasari, dan sekarang Nazaruddin. Rizal menegaskan perubahan harus didorong supaya pemimpin Indonesia mendatang tidak menyalahgunakan kekuasan dan kewenangan untuk memperkaya diri sendiri. "Ketika DPR mandek dan pemerintah mandek, tidak mampu menyalurkan aspirasi, satu "satunya pilihan adalah people power," tandas Rizal. (pri)

JAKARTA - Amburadulnya proses penegakan hukum dan manajemen kepartaian yang terjadi sampai sekarang di Indonesia, menurut Indonesianis dari Northwestern


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News