Indonesia Butuh 36 Juta Alquran
Kamis, 02 September 2010 – 03:03 WIB

Indonesia Butuh 36 Juta Alquran
Sejak November 2008 silam, Kemenag memang mengembangkan LPQ yang dipusatkan di Ciawi, Kabupaten Bogor. Pengembangan LPQ tersebut diharapkan dapat menjawab kebutuhan umat Islam terhadap mushaf Alquran. "LPQ didirikan untuk memfasilitasi kebutuhan umat Islam terhadap Al Quran. Karna itu mushaf yang diterbitkan LPQ dijual di bawah standar harga pasar dengan kualitas yang lebih baik," kata Bahrul.
Ia berharap ke depan kebutuhan masyarakat terhadap Al Quran dapat semakin terpenuhi seiring dengan menguatnya animo memiliki kitab suci tersebut. Dengan makin banyaknya Alquran cetak yang dimiliki masyarakat, diharapkan terbangun semangat internalisasi nilai-nilai yang terkandung di dalamnya dalam kehidupan sehari-hari. (zul)
JAKARTA - Pemerintah mengestimasi kebutuhan Alquran nasional masih cukup tinggi. Sekretaris Jenderal Kementerian Agama Bahrul Hayat mengatakan, Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional