Indonesia Diprediksi Mengalami Peningkatan Suhu Udara, BMKG Minta Mitigasi Bencana Mulai Digencarkan
Sabtu, 28 Agustus 2021 – 11:01 WIB
Oleh karena itu, dia mengimbau kepada masyarakat untuk meningkatkan mitigasi bencana dan cuaca. Terutama, pada daerah-daerah yang rawan terjadi bencana, seperti di lereng gunung, pesisir pantai, hingga wilayah perkotaan sekalipun.
"Mitigasi itu penting, dengan cara mengendalikan dan mengurangi emisi gas rumah kaca atau CO², antara lain lebih mendahsyatkan energi nonfosil, penghijauan, dan tak merusak lingkungan," pungkas Dwi. (mcr12/jpnn)
BMKG mengingatkan apabila tidak ada mitigasi yang tepat bisa berdampak terhadap kenaikan suhu yang menyebabkan cuaca ekstrem
Redaktur : Natalia
Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Ramalan Cuaca Hari Ini, Sebagian Wilayah Ini Berpotensi Hujan & Petir
- Prakiraan Cuaca Hari Ini 26 November: Hujan Ringan di Sebagian Besar Indonesia
- Prediksi Cuaca BMKG, Seluruh Jakarta Diguyur Hujan Siang Ini
- La Nina Picu Cuaca Ekstrem Menjelang Nataru, Wisatawan Diminta Waspada
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 25 November 2024, Hujan Merata
- Prakiraan Cuaca Hari Ini 23 November: Hujan Ringan & Deras Disertai Petir di Mayoritas Kota Besar