Indonesia Gagal Raih Juara AFF 2020, Egy Maulana Vikri Bicara Pemenang Sejati

Indonesia Gagal Raih Juara AFF 2020, Egy Maulana Vikri Bicara Pemenang Sejati
Tiga bintang timnas Indonesia (kiri ke kanan), Asnawi Mangkualam, Egy Maulana Vikri, dan Witan Sulaeman. Foto: AFF Suzuki Cup.

Timnas Indonesia berhasil membuyarkan kemenangan Thailand di laga leg kedua dengan skor imbang 2-2.

Kedudukan akhir pertandingan ini tak berubah sampai peluit panjang dibunyikan.

Kegagalan meraih juara Piala AFF 2020 memperpanjang catatan sejarah Timnas Indonesia di sepak bola se-Asia Tenggara tersebut.

Kekalahan serupa juga terjadi pada final Piala AFF 2000, 2002, 2004, 2010 dan 2016. (mar1/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Meski Thailand keluar sebagai pemenang pada Piala AFF 2020, namun Egy Maulana Vikri memiliki pandangan tentang pemenang sejati.


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News