Indonesia Harus Perbanyak Ilmuan
Selasa, 17 Juli 2012 – 00:28 WIB

Astronot Wanita Pertama Indonesia, Pratiwi Pudjilestari Sudarmono, saat menghadiri rangkaian acara, MIPA untuk Indonesia (MUN) 2012 di Kampus UI Depok Jawa Barat, Senin (16/7)
Pratiwi juga meminta agar ilmuan muda terus berkarya tanpa memandang asal bidang ilmunya. Menurutnya, kontribusi kepada negara harus dilakukan setiap saat.
Ia mencontohkan, dirinya hanyalah seorang ahli mikrobiologi. Tapi Pratiwi tidak berkecil hati, karena tanpa ahli mikrobiologi dokter tidak akan tahu harus memberikan obat apa.
"Kalau tidak ada ahli statistik maka siapa yang melakukan penelitian terhadap efektivitas obat. Kalau tidak ada ahli fisika, gimana kita paham denyut jantung. Intinya, semua bisa berkontribusi," tegasnya. (abu/jpnn)
DEPOK -- Perhatian besar terhadap politik membuat minat pemuda menjadi ilmuan mengalami penurunan. Padahal mesti disadari untuk membangun Indonesia,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan