Pertemuan Jelang Cop 26 Glasgow
Indonesia Inginkan Suhu Bumi Tidak Lebih dari 1,5 Derajat Celcius
Sabtu, 11 September 2021 – 13:46 WIB

Menteri LHK Siti Nurbaya dalam pertemuan secara daring, Jumat malam (10/9) membahas tentang penyelenggaraan Conference of the Parties (COP) ke 26/ COP 26 di Glasgow, Inggris pada 31 Oktober –12 November 2021. Foto: KLHK
Menteri menegaskan bahwa praktik itu sudah berjalan dalam kurun waktu 5-7 tahun hingga saat ini, dan saatnya kini memantapkan kebijakan dan implementasi tersebut dalam standar operasional prosedur atau SOP yang bisa dituangkan dalam pedoman kerja ke depan berupa manual, tutorial dan lan-lain. Menteri Siti menjelaskan oipitmisme itu.
“Indonesia berpandangan bahwa komitmen untuk meningkatkan Ambisi negara berkembang terkait transisi energi juga perlu didukung oleh komitmen penyediaan dana yang memadai. Hal ini sejalan dengan Indonesia yang lebih menekankan pada upaya peningkatan berbasis ambisi atas pencapaian selama ini, bukan sekedar kemauan politik tanpa landasan yang kokoh,” tegas Siti Nurbaya.(jpnn)
Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya menegaskan secara umum terdapat ekspektasi Indonesia terhadap penyelenggaran COP 26.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- NEC Indonesia Laporkan Dampak Positif Penanaman 6.250 Pohon bagi Lingkungan
- Datangi Pramono, Amnesty International Desak Soal Perubahan Iklim hingga Penanganan Banjir
- Investasi Cerdas Panel Surya Bisa Jadi Penyelamat Bumi, Berikut Faktanya
- Indonesia Re Bahas Strategi Asuransi dalam Mitigasi Perubahan Iklim
- Hijaukan Pesisir, PNM dan Sukarelawan BUMN Tanam 1.000 Mangrove
- Lewat Program Ini, Telkom Berkomitmen Mengatasi Perubahan Iklim di Indonesia