Indonesia jadi Tuan Rumah Pertemuan Pemilik Spesies Terancam

Indonesia jadi Tuan Rumah Pertemuan Pemilik Spesies Terancam
Indonesia menjadi host dari pertemuan negara pemilik spesies terancam punah. Foto: KLHK

Dirjen KSDAE juga mengingatkan negara-negara peserta dan negara tujuan ekspor dari produk kayu dan turunannya, agar dapat mendukung peningkatkan kesempatan dalam perdagangan internasional, berdasarkan jenis spesies yang dapat diperdagangkan menurut daftar CITES.

Dalam dua pertemuan yang akan dilaksanakan selama 5 hari ke depan ini, hadir sebanyak 40 peserta perwakilan CITES Asia Range States, atau negara-negara yang memiliki daftar spesies tanaman yang masuk dalam daftar perlindungan Appendix CITES, antara lain dari Indonesia, Malaysia, Tiongkok, India, Thailand, Vietnam, Kamboja, Myanmar, Bangladesh, dan Nepal, serta Sekretariat CITES, ITTO, dan perwakilan dari Uni Eropa.
(adv/jpnn)


Pertemuan negara pemilik spesies tanaman terancam punah ini bertujuan meninjau perkembangan pelaksanaan CITES.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News