Indonesia Kini Surplus Beras, DPR: Semoga Seterusnya
Senin, 20 Maret 2017 – 19:45 WIB

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman (baju putih tengah), melakukan panen raya dan serap gabah petani di Kelurahan Sepe'e, Barru, Kabupaten Barru, Sulawesi Selatan, Senin (20/3). Foto: Ken Girsang/JPNN.com
"Kami dari DPR akan mendukung seluruh program Kementerian Pertanian. Kemarin kami menyalurkan bantuan untuk toko tani sebesar Rp 200 juta untuk tiap toko tani. Jadi sekarang toko tani sudah bisa menjual beras. Kalau toko tani di seluruh Indonesia mendapat bantuan, maka bisa belajar berbisnis," pungkas Nasyit.(gir/jpnn)
Anggota Komisi IV DPR Muhammad Nasyit Umar mengatakan, Indonesia kini sedang surplus beras. Hal itu seiring meningkatnya hasil panen tanaman padi
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Bulog Terus Pantau Penyerapan Gabah & Beras Meski Libur Lebaran
- Satgas Pangan Bergerak Endus Kecurangan Beras Premium
- Hari Kedua Lebaran, Mentan Tancap Gas Turun Lapangan Sidak 4 Gudang Bulog di Sulsel
- Serapan BULOG Melonjak 2.000 Persen, Hendri Satrio: Dampak Tangan Dingin Mentan Amran
- Hadapi Puncak Panen, Bulog Jatim Optimalisasi Sarana Pengeringan dan Pengolahan
- Raker dengan Pejabat di Kementan, Legislator NasDem Sorot Program Cetak Sawah