Indonesia Masih Punya Utang Kemerdekaan Kepada Palestina
jpnn.com - BOGOR- Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid (HNW) mengajak semua masyarakat melibatkan diri dalam pergaulan dunia sesuai dengan amanah UUD.
"Peran Indonesia dalam percaturan global harus memerdekakan bangsa terjajah, ikut menciptakan ketertiban dunia dan keadilan. Bangsa ini harus mewujudkan peran itu," papar HNW di hadapan ratusan dai yang tehimpun dalam Cordofa Islamic Conference di Parung, Bogor, Selasa (13/12).
Menurut HNW, hal itu bisa tercipta bila ada peran serta yang konstruktif dari berbagai pihak.
Termasuk dai yang tergabung dalam Cordofa.
Sebagai wakil rakyat, dirinya mendorong pemerintah melaksanakan UUD dan undang-undang yang terkait dengan peran Indonesia dalam percaturan global.
"Kami lakukan pengawasan kepada pemerintah agar UUD bisa dilaksanakan sebaik-baiknya," ujarnya.
Dia menambahkan, dalam pembukaan UUD NRI Tahun 1945, para founding fathers menyepakati bahwa kemerdekaan adalah hak segala bangsa.
Selain itu, segala bentuk penjajahan tak sesuai dengan perikemanusiaan.
BOGOR- Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid (HNW) mengajak semua masyarakat melibatkan diri dalam pergaulan dunia sesuai dengan amanah UUD. "Peran
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Menhut Raja Juli Antoni Gandeng PGI, Kolaborasi Kelola dan Jaga Hutan Indonesia
- Penebangan Pohon di Menteng Diduga Tanpa Izin Dinas Pertamanan
- Tanoto Foundation & Bappenas Berkolaborasi Meningkatkan Kompetensi Pegawai Pemda
- Bea Cukai & Polda Sumut Temukan 30 Kg Sabu-sabu di Sampan Nelayan, Begini Kronologinya
- Mantan Menkominfo Budi Arie Adukan Tempo ke Dewan Pers