Indonesia Masih Terancam Sanksi FIFA
Jumat, 14 Desember 2012 – 21:13 WIB

Indonesia Masih Terancam Sanksi FIFA
JAKARTA -- Ketua Tim Task Force Rita Subowo, bersyukur FIFA tidak memberi sanksi pada Indonesia. Meski demikian, Rita tetap berharap kedua pihak bersatu agar Indonesia benar-benar terbebas dari sanksi FIFA. Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI) ini menyatakan, sudah menemui dua kelompok. Banyak yang sudah dinegosiasikan, sehingga perbedaan bisa diperkecil lagi.
Rita masih punya kekhawatiran PSSI dan KPSI tidak menghentikan perseteruan. Itu artinya sanksi FIFA akan benar-benar datang ke Indonesia.
Baca Juga:
"Jangan lupa bahwa kita bukan lepas dari sanksi tapi hanya ditunda. Kita meminta dua pihak bersatu demi merah putih," kata Rita Subowo saat ditemui di FX Lifestyle Senayan, Jumat (14/12).
Baca Juga:
JAKARTA -- Ketua Tim Task Force Rita Subowo, bersyukur FIFA tidak memberi sanksi pada Indonesia. Meski demikian, Rita tetap berharap kedua pihak
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs