Indonesia Masters 2023: Banyak Unggulan Mundur, Ganda Putri Thailand Mengintip Peluang Juara
Selasa, 24 Januari 2023 – 05:37 WIB

Ganda putri Thailand, Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai saat berlaga di Indonesia Masters 2023. Foto: Humas PP PBSI
Untuk menjuarai Indonesia Masters 2023, wakil Negeri Gajah Putih itu harus bersaing dengan sederet nama beken, seperti Nami Matsuyama/Chiharu Shida (Jepang), Kim So Yeong/Kong Hee Yong (Korea), hingga andalan tuan rumah, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti.(mcr16/jpnn)
Ganda putri Thailand, Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai antusias tampil di Indonesia Masters 2023.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- ICHITAN Hadirkan Sensasi Cokelat Premium di Hari Valentine
- Jalani Operasi Hidung di Thailand, Kirana Larasti Ungkap Alasannya
- Piala Asia U-20 2025: Thailand Senasib dengan Timnas U-20 Indonesia
- Dunia Hari Ini: Ratusan Korban Perdagangan Manusia di Myanmar Diungsikan ke Thailand
- BAMTC 2025: Thailand Susah Payah Kalahkan Korea, Tunggu Indonesia di Empat Besar
- Masih di Thailand, Fredy Pratama Kendalikan Narkoba di Indonesia