Indonesia Masuk Kelompok Negara Rentan
Siapkan APBN Perubahan 2014
Kamis, 20 Februari 2014 – 07:09 WIB

Indonesia Masuk Kelompok Negara Rentan
Asumsi lain yang menyimpang cukup jauh adalah lifting atau produksi siap jual minyak yang realisasinya hanya 804 ribu barel per hari, jauh di bawah target 870 ribu barel per hari. "Adapun pertumbuhan ekonomi kita proyeksi di kisaran 5,8 - 6 persen dan inflasi 5,4 - 5,7 persen, masih cukup sesuai dengan angka APBN 2014," sebutnya.
Karena itu, pemerintah akan melakukan pembahasan internal untuk menajamkan analisa dan proyeksi mengenai asumsi-asumsi apa saja yang perlu direvisi. "Jika dirasa perlu, tentu pemerintah akan mengajukan revisinya dalam APBN Perubahan 2014 ke DPR," ucapnya. (Owi)
JAKARTA - Kinerja ekonomi Indonesia sejatinya cukup bagus. Dengan pertumbuhan 5,78 persen, tahun lalu Indonesia adalah runner up negara dengan pertumbuhan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang