Indonesia Re Gelar Pelatihan Public Speaking untuk Tenaga Magang Beasiswa Berprestasi
Selasa, 15 Oktober 2024 – 07:03 WIB

kegiatan Capacity Building dan pelatihan Public Speaking yang ditujukan bagi tenaga magang berprestasi penerima beasiswa yang diselenggarakan Indonesia Re. Foto: dokumentasi Indonesia Re
Program ini merupakan tindak lanjut dari hasil rekomendasi Laporan Perhitungan Social Return on Investment (SROI) 2023 yang menunjukkan pentingnya peningkatan kualitas pendidikan dan keterampilan peserta beasiswa.
“Indonesia Re berkomitmen untuk terus mendukung pendidikan dan peningkatan soft skills generasi muda melalui program-program CSR yang terukur dan memberikan dampak nyata bagi masyarakat,” jelasnya. (mcr4/jpnn)
Indonesia Re mendukung pengembangan sumber daya manusia di bidang pendidikan, khususnya bagi putra putri karyawan alih daya dan pelaksana.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Algonova Bantu Asah Keterampilan Anak-anak Sejak Dini
- Waka MPR Ibas Berharap Sekolah Rakyat Dibangun di Pacitan, Minta Bupati Siapkan Lahan
- Asuransi Kitabisa Raih Penghargaan dari OJK
- Indonesia Re Borong Penghargaan Bergengsi di Infobank Awards & Anugerah BUMN 2025
- KAI Logistik Fasilitasi Pengiriman Sepeda Motor dengan Perlindungan Asuransi
- Wakil Ketua MPR Minta Penerapan Wajib Belajar 13 Tahun Dipersiapkan dengan Baik