Indonesia Sedang Dipantau Dunia, PSBB Jakarta Harus Ditiru Daerah Lain
Jumat, 11 September 2020 – 19:14 WIB
Saleh Partaonan Daulay. Foto: Ricardo
jpnn.com, JAKARTA - Keputusan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memberlakukan PSBB total mendapat apresiasi dari Anggota Komisi IX DPR RI, Saleh Partaonan Daulay.
Menurutnya, kebijakan ini diharapkan dapat mengurangi penyebaran Covid-19 secara siginifikan.
"Diharapkan, dengan status tersebut penyebaran virus covid-19 dapat dikurangi secara signifikan," ujar Politikus asal PAN tersebut lewat keterangan tertulis, Kamis (11/9).
Meski begitu, kebijakan PSBB ini harus sejalan diikuti dengan kedisiplinan warga.
Kebijakan PSBB DKI diharapkan dapat mengurangi penyebaran Covid-19 secara siginifikan.
BERITA TERKAIT
- Pemprov DKI Jakarta Buka Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU
- Muhammadiyah Jakarta Minta Izin kepada Pramono Terkait Pembangunan Universitas
- Pram-Rano Cairkan Bansos Rp 900 Ribu untuk Penerima KLJ, KAJ, dan KPDJ
- Damkar DKI Tangani 6.800 Kasus Lainnya di 2024, 4 Kali Lipat Melebihi Kebakaran
- 43 Tahun Sarana Jaya: Mengukir Prestasi dengan Kinerja Positif
- Cegah Hujan Deras, Modifikasi Cuaca di Jakarta Bakal Dipercepat