Indonesia Semakin Percaya Diri di Internasional
Rabu, 20 Juni 2012 – 14:39 WIB

Indonesia Semakin Percaya Diri di Internasional
JAKARTA – Indonesia semakin percaya diri untuk berkiprah di kancah perekonomian internasional. Kepercayaan diri itu semakin tumbuh dengan membaiknya kondisi perekonomian negeri ini. Direktur Eksekutif DCSC Indonesia itu mengatakan, jika dulu Indonesia kerap minder saat berhadapan dengan negara maju, tapi sekarang tidak lagi mengingat makin baiknya kinerja ekonomi dan demokratisasi yang terus tumbuh.
Staf Khusus Kepresidenan Bidang Publikasi dan Media, Zaenal A Budiyono mengatakan, kondisi perekonomian nasional itu bisa dilihat dengan indikator pertumbuhan ekonomi, tingkat investasi, demokratisasi serta berkurangnya angka kemiskinan dan pengangguran.
Baca Juga:
Menurut dia, hal ini membuat Indonesia semakin percaya diri untuk berinteraksi di dunia internasional. “Indonesia tak lagi selalu pada posisi mendapatkan, tetapi juga memberi,” kata Zaenal dalam rilis yang diterima JPNN, Rabu (20/6).
Baca Juga:
JAKARTA – Indonesia semakin percaya diri untuk berkiprah di kancah perekonomian internasional. Kepercayaan diri itu semakin tumbuh dengan membaiknya
BERITA TERKAIT
- PP IPNU Apresiasi Dukungan AQUA kepada Generasi Muda Muslim
- Sri Mulyani Laporkan Defisit APBN Februari, Jangan Kaget ya!
- PNM Gandeng Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
- Hilirisasi Tembaga jadi Langkah Strategis Memperkuat Industri Nasional
- Harga Pangan Hari Ini, Cabai Makin Mahal, Bawang Ikut-ikutan
- Genjot Daya Saing UMKM di Pasar Global, Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Halal & HaKI