Indonesia Sementara Sabet 1 Emas, 2 Perak, 7 Perunggu
Jumat, 30 September 2016 – 17:40 WIB

Pesilat Indonesia di ABG. Foto: ist fot JPNN
Sebab, ada beberapa andalan yang diharapkan mampu mencuri medali emas.
“Peluang emas tetap masih ada cabang voli pantai, nomor beach rowing empat pendayung juga diharapkan bisa mencuri emas. Kita lihat saja nanti,” ujar Hadi.
Di sisi lain, CDM kontingen Indonesia Hellen Sarlita de Lima berharap, target tiga emas bisa tercapai.
“ Masih ada waktu dalam tiga hari ke depan. Mudah mudahan beach volley mampu melengkapi target tiga emas yang dicanangkan,” kata Hellen. (jos/jpnn)
DA NANG – Indonesia untuk sementara meraih satu emas, dua perak dan tujuh perunggu di Asian Beach Games 2016 di Da Nang, Vietnam. Tambahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs