Indonesia Swasembada Mobil, GAIKINDO Beberkan Buktinya, Ada Empat Indikator
Selasa, 30 Maret 2021 – 15:50 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO) mengatakan Indonesia saat ini sudah mencapai swasembada mobil.
Ketua GAIKINDO Yohannes Nangoi membeberkan sejumlah hal yang berkaitan dengan swasembada mobil, berikut indikatornya.
1. Hampir 90 persen mobil disuplai domestik
Yohannes menyebutkan, 90 persen kebutuhan mobil domestik disuplai dari pabrik dalam negeri.
"Bahan baku pun didominasi oleh lokal sebanyak 70-80 persen," ujar dia dalam keterangan resmi di Jakarta, Selasa (30/3).
2. Indonesia mampu ekspor mobil
Yohannes mengatakan, Indonesia juga telah melakukan impor mobil ke sejumlah negara, termasuk ke Jepang.
"Ekspor sebanyak 330 ribu mobil," kata dia.
Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO) mengatakan Indonesia saat ini sudah mencapai swasembada mobil.
BERITA TERKAIT
- Menko Airlangga Bahas soal Insentif Kendaraan, Lalu Sebut Nama Sri Mulyani
- Soal Anggaran Maung Pindad, Kemenkeu Beri Klarifikasi, Begini
- Dorong Net Zero Emissions 2060, Chery Subsidi Rp 50 Juta untuk Tukar Tambah Mobil Listrik
- Penjualan Mobil Baru September 2024, Wuling dan BYD Bertahan di 10 Besar
- Rey Utami Bagi-Bagi Puluhan Mobil untuk Mitra Kharites Beauty
- Daya Beli Masyarakat Turun, Gaikindo Akan Revisi Target Penjualan Mobil