Indonesia Tak Berani Jamin Nasib Hambali
Sabtu, 25 Mei 2013 – 07:07 WIB

Indonesia Tak Berani Jamin Nasib Hambali
JAKARTA--Pemerintah Indonesia tidak berani jamin nasib Hambali alias Encep Nurjaman tersangka teroris yang ditahan di Kamp Guantanamo, Kuba. Hambali merupakan tersangka utama kasus bom Bali 2002 bersama Amrozi, Mukhlas bersaudara dan Imam Samudra. Saat ditanya mengenai kondisi hambali saat ini Marty memilih untuk tidak berkomentar. Memang sampai sejauh ini, pihak Indonesia belum memperoleh akses untuk bertemu dengan hambali di Kamp Guantanamo.
Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa hanya menyatakan bahwa dalam masalah tersebut sudah ada prosedur tertentu untuk menanganinya. Marty juga tidak dapat memastikan kapan Hambali bisa bebas.
Baca Juga:
"Penanganan masalah-masalah seperti ini selalu kita kedepankan," ujarnya usai menjamu Menteri Luar Negeri Kuba, Bruno Rodriguez Parilla di Gedung Pancasila, Kementerian Luar Negeri, Jakarta, Jumat (24/5).
Baca Juga:
JAKARTA--Pemerintah Indonesia tidak berani jamin nasib Hambali alias Encep Nurjaman tersangka teroris yang ditahan di Kamp Guantanamo, Kuba. Hambali
BERITA TERKAIT
- Irwan Fecho Bicara Pembangunan Berkelanjutan di Rakernas IKA SKMA 2025
- Dokter Ayu Widyaningrum Raih Penghargaan Pemimpin Inklusif 2025 dalam Eksekutif Award
- GIM Dukung Kolaborasi Lintas Sektor untuk Program Peduli Thalassaemia
- Peringatkan Tak Ada Bullying di Sekolah Kehutanan, Menhut: Saya Tak Segan Pecat Pelaku
- Bikin Acara Bertema Kemandirian, KPPI: Perempuan Harus Bersama Memajukan Bangsa
- UID Gelar Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0, Cetak Pemimpin Muda untuk Kelola SDA Indonesia