Indonesia Tantang China di Partai Final Piala Thomas 2020
Sabtu, 16 Oktober 2021 – 23:47 WIB

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting. (BWF)
Pertemuan terakhir kedua negara di partai final Piala Thomas terjadi pada tahun 2010. Saat itu Hendra Setiawan dipaksa mengakui keunggulan China dengan skor 3-0.
Rencananya laga final Piala Thomas 2020 yang mempertemukan Indonesia melawan China akan tersaji di Ceres Arena, Aarhus, Minggu (17/10) pukul 18.00 WIB.(bwf/mcr16/jpnn)
Hasil pertandingan lengkap babak semifinal Piala Thomas 2020
Indonesia vs Denmark (3-1)
MS1: Anthony Sinisuka Ginting vs Viktor Axelsen 9-21, 15-21
MD1: Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen 21-13, 10-21, 21-15
MS2: Jonatan Christie vs Anders Antonsen 25-23, 15-21, 21-16
MD2: Fajar Alfian /Muhammad Rian Ardianto vs Mathias Christiansen/Frederik Søgaard 21-14, 21-14
Indonesia akan menantang China di partai final Piala Thomas Cup 2020 usai mengalahkan lawan-lawan di babak semifinal, Sabtu (16/10) malam WIB.
BERITA TERKAIT
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Perang Dagang China-AS, Prabowo Bimbang Keduanya Teman Baik
- Kunjungan Xi Jinping ke 3 Negara ASEAN Menegaskan Prioritas China
- Prabowo Sebut Indonesia Netral Menyikapi Perang Dagang AS-China
- Rupiah Ditutup Menguat Jadi Sebegini
- Gawat, Kurs Rupiah Hari Ini Melemah Lagi, jadi Rp 16.911 Per USD